Kamis, 06 Februari 2014

Masalah Yang Jadi Penyebab Malas Belajar

Masalah Yang Jadi Penyebab Malas Belajar. Ngomong-ngomong soal belajar pasti pada males kenapa karena kita tahu sendiri masalah yang menimbulkan kita males belajar itu banyak sekali. Dan apa yang kita dapatkan dari masalah yang membuat kita malas belajar yah pasti nilah ancur, di omelin ortu bahkan gk naik kelas. Nah di sini saya mencoba merangkum masalah yang menimbulkan kita malas untuk belajar. Cekidot.
masalah penyebab malas belajar, edukasi, belajar

1. Pacaran
Berpacaran di masa abg memang mengasikan tapi di dalam ke asikan itu tanpa sadar sistem belajar terganggu. Di situlah anda untuk mulai sadar bahwa belajar dulu yang giat agar tercapai kesuksesanmu untuk melamar pasanganmu kelak nanti.

2. Waktu Bermain
Untuk yang ini, cobalah kalian mengatur waktu bermain anda atau cobalah buat jadwal di mana saat anda bermain dan belajar. Agar se imbang, karena banyak para kaum muda yang rela bolos sekolahnya hanya untuk bermain, ayo jujur?

3. Emang dasarnya malas
Kalau dasarnya saja sudah malas bagaimana? Ini dia, cobalah banyak-banyak bersembayang agar pikiran kalian fresh untuk berfikir lebih baik lagi. Karena semuanya ada di tangan anda kedepanya. Ingat hanya ada pada tangan anda sendiri !

Masalah Yang Jadi Penyebab Malas Belajar. Masalah-masalah di atas menurut survey yang telah saya amati dari diri saya sendiri dan lingkungan sekolah saya. Okelah sekian dulu informasi yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat dan terima kasih.
Rating: 4.5 out of 5

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. Seo Pemula - All Rights Reserved Template IdTester by Blog Bamz